NusantaraInfo.net|| Salah satu kiat pemkot Tomohon untuk menumbuhkembangkan minat dan budaya gemar membaca sejak dini, adalah dengan menggelar lomba membaca tingkat SD se Kota Tomohon oleh Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Daerah. “Melalui lomba ini anak-anak diransang untuk membaca, karena untuk bisa menceritakan kepada audiens tentu harus membaca berulang-ulang suatu cerita sampai paham. Bahkan melalui kegiatan […]
Read More