Month: July 2024

Pengamanan TIFF 2024, Polres Tomohon Bersinergi dengan TNI dan Pemerintah Kota

July 31, 2024

NusantaraInfo.net|| Kapolres Tomohon AKBP Lerry Tutu, mengungkapkan bahwa dalam rangka pengamanan dalam pelaksanaan TIFF dibulan Agustus ini pihaknya akan bersinergi dengan TNI dan Pemerintah Kota. “Untuk pengamanan kami (polres Tomohon, red) akan bersinergi dengan TNI dan Pemkot serta juga akan meminta backup personil dari Polda Sulut agar pelaksanaan TIFF berjalan aman dan lancar, ” kata […]

Read More

Bawaslu Sulut dan Tomohon Dukung Pendidikan Demokrasi di EXPO Suara Demokrasi

July 30, 2024

NusantaraInfo.net|| Anggota Bawaslu Kota Tomohon Handy Tumiwuda mendampingi anggota Bawaslu Provinsi Sulut Erwin Sumampouw, menghadiri EXPO Suara Demokrasi yang dilaksanakan oleh SMA Lentera Harapan Tomohon bertajuk “Pesta Pemilih Cerdas”. Jumat (26/07), Handy Tumiwuda mengatakan bahwa Bawaslu Tomohon sangat mengapresiasi project dari siswa siswi. Karena, menurut dia, dengan kegiatan tersebut akan menambah pengetahuan Pemilih Pemula untuk […]

Read More

Wali Kota Tomohon Caroll Senduk dan Sandiaga Uno Gaungkan TIFF di The Weekly Brief

July 29, 2024

NusantaraInfo.net|| Wali Kota Tomohon Caroll J A Senduk dan Kepala Dinas Pariwisata Daerah Judhistira Siwu menghadiri “The Weekly Brief With Sandi Uno” (WBSU), yang dihelat Kemenparekraf RI. Senin (29/07), dengan narasumber utama yakni Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno, Adhyatama Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Ahli Utama Kemenparekraf Nia Niscaya. Dialog tersebut, dilaksanakan dalam […]

Read More

Dr Irene Ungkap Alasan Pentingnya Partisipasi Masyarakat dalam Pemilu

July 28, 2024

NusantaraInfo.net|| Bawaslu Kota Tomohon menggelar Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu Partisipatif yang melibatkan media, organisasi masyarakat, dan pemilih perempuan. Kegiatan ini digelar dalam rangka persiapan pemilihan umum tahun 2024, Jumat (26-28/07) di Sutan Raja Hotel. Dalam kegiatan tersebut Bawaslu Kota Tomohon menghadirkan Dr. Irene Tangkawarow, ST MISS, sebagai narasumber dengan materi berjudul “Cermat Mengawasi Media Sosial […]

Read More

Stenly Kowaas Serukan Kolaborasi Media, Ormas, dan Pemilih Perempuan Awasi Pemilu 2024

July 28, 2024

NusantaraInfo.net|| Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Tomohon, Stenly Kowaas, secara resmi menutup Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu Partisipatif oleh Media, Organisasi Masyarakat, dan Pemilih Perempuan dalam rangka pemilihan tahun 2024. Sabtu (27/07), di Sutan Raja Hotel, Minahasa Utara. Dalam kesempatan tersebut, Stenly Kowaas menyampaikan harapannya agar ketiga pilar, yakni Media, Organisasi Masyarakat, dan Pemilih Perempuan, terus […]

Read More

Bawaslu Tomohon Gelar Rakor untuk Tingkatkan Pengawasan Pemilu, Stevanus Linu Serukan Pentingnya Partisipasi Masyarakat

July 28, 2024

NusantaraInfo.net|| Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara, Koordinator Divisi Pencegahan Partisipasi Masyarakat dan Humas, Steffen Stevanus Linu SS MAP, secara resmi membuka Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu Partisipatif. Jumat (26/07), kegiatan ini digelar Bawaslu Kota Tomohon di Sutan Raja Hotel, Minahasa Utara. Dalam pembukaan kegiatan tersebut, Linu menyampaikan pentingnya keterlibatan berbagai elemen masyarakat dalam pengawasan pemilu. “Kami […]

Read More

Hairil Paputungan: Media Berperan Penting Melawan Hoaks Pemilu

July 28, 2024

NusantaraInfo.net|| Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tomohon menggelar Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu Partisipatif oleh Media, Organisasi Masyarakat dan Pemilih Perempuan dalam rangka pemilihan tahun 2024 di Kota Tomohon. Jumat (26/07) di Sutan Raja Hotel Minahasa Utara. Dalam Rakor tersebut, Bawaslu menghadirkan narasumber yang sangat berkompeten dalam bidang informasi publik dari unsur media yakni Wartawan […]

Read More

Dr. Jericho : Bijak Menyikapi Hoaks, Netralitas ASN Sangat Krusial dalam Pilkada

July 28, 2024

NusantaraInfo.net|| Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tomohon mengadakan Rapat Koordinasi (Rakor) Pengawasan Pemilu Partisipatif yang melibatkan Media, Organisasi Masyarakat, dan Pemilih Perempuan. Jumat (26/07) di Sutan Raja Hotel, Minahasa Utara. Dalam Rakor tersebut, Bawaslu Kota Tomohon menghadirkan narasumber berkompeten di bidang kepemiluan, yaitu Dr. Jericho D. Pombengi, S.Sos, M.Si, yang memaparkan sejumlah materi terkait […]

Read More

Kolaborasi Pemkot Tomohon dan Kemenparekraf untuk Wisata Air Terjun Tekaan Telu

July 26, 2024

NusantaraInfo.net|| Pemkot Tomohon melalui Dinas Pariwisata Kota Tomohon terus melaju membawa daerah yang dikenal dengan sebutan kota bunga ini menjadi wilayah destinasi wisata unggulan. Hal ini terlihat melalui Focus Group Discussion (FGD) Penyusunan Rencana Induk (Masterplan) Daya Tarik Wisata Air Terjun Tekaan Telu di Kota Tomohon, Provinsi Sulawesi Utara. Jumat (26/07), di Hotel Villa Emita. […]

Read More

Wali Kota Tomohon Dukung Pembinaan Olahraga Lewat Liga Pelajar Sepak Bola Antar Kelurahan

July 25, 2024

NusantaraInfo.net|| Pemerintah Kota Tomohon melalui Dinas Kepemudaan dan Olahraga melaksanakan kejuaraan Sepak Bola Liga Pelajar antar Kelurahan se-Kota Tomohon kelompok umur 10-12 tahun dan 13-14 tahun. Kamis (25/07) di lapangan Babe Palar Tomohon. Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Tomohon Drs Florensianus Ventje Karundeng mewakili Wali Kota Caroll Senduk SH dalam pembukaan kejuaraan sepak bola liga […]

Read More