NusantaraInfo.net|| Kota Tomohon bergemuruh dengan pekikan kemenangan yang menggema dari ribuan pendukung pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota, Caroll J. A. Senduk dan Sendy G. A. Rumajar (CSSR). Pasalnya, dalam kampanye akbar yang berlangsung di Stadion Babe Palar, Tomohon Selatan, Kamis (21/11), pasangan calon nomor urut 3 ini memancarkan semangat berapi-api untuk merebut […]
Read More